Senin, 25 Februari 2013

Pengertian Power Supply



Power Supply Unit (PSU) berfungsi untuk mengubah tegangan listrik (AC 220/230/240 V, 110/120 V) agar bisa digunakan oleh computer (DC 3,3 V, 5 V, 12 V). Besarnya listrik yang mampu ditangani power supply ditentukan oleh dayanya dan dihitung dengan satuan Watt.

Power Supply adalah sebuah perangkat yang ada di dalam CPU yang berfungsi untuk menyalurkan arus listrik ke berbagai peralatan computer.
Secara sederhana pengertian Power Supply atau yang sering kita sebut juga dengan PSU merupakan alat pemberi sumber daya ke seleruluh komponen-kmponen komputer seperti Harddisk, mainboard, DVD Drive, dan lain sebagainya. Pengertian secara kinerjanya Power Supply merupakan pengubah dari tegangan listrik AC (Alternating Current) menjadi tegangan (Direct Current). Besarnya listrik yang mampu ditangani power supply ditentukan oleh dayanya dan dihitung dengan satuan Watt.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar